Kamis, 10 April 2008

Penghargaan Nobel Bidang Ekonomi 1990-an

1990
Harry Markowitz, Merton Miller, William Sharpe
karya pionir dalam teori ekonomi finansial
1991
Ronald Coase
penemuan dan klarifikasi tentang pentingnya biaya transaksi dan hak milik terhadap struktur institusi dan berperannya ekonomi
1992
Gary Becker
pengembangan area analisis ekonomi mikro ke arah berbagai interaksi dan perilaku manusia, termasuk perilaku non-pasar.
1993
Robert Fogel, Douglass North
memperbaharui penelitian di bidang sejarah ekonomi dengan menerapkan teori ekonomi dan metoda kuantitatif untuk menjelaskan masalah perubahan institusi dan ekonomi
1994
Reinhard Selten, John Forbes Nash, John Harsanyi
analisis pionir tentang kesetimbangan dalam teori permainan non-kooperatif
1995
Robert Lucas, Jr.
untuk pengembangan dan aplikasi hipotesis dugaan rasional, dan dengan cara itu mengubah analisis ekonomi makro dan memperdalam pemahaman kita dalam kebijakan ekonomi
1996
James Mirrlees, William Vickrey
untuk kontribusi fundamental mereka pada teori ekonomi pada dorongan menurut informasi asimetri
1997
Robert Merton, Myron Scholes
pada metode baru untuk menentukan nilai derivatif
1998
Amartya Sen
untuk sumbangannya pada ekonomi kesejahteraan
1999
Robert Mundell
untuk analisisnya pada kebijakan moneter dan fiskal menurut resim kurs pertukaran yang berbeda dan bidang mata uang optimum

Tidak ada komentar:

Iklan

Advertising